Rabu, 04 Maret 2009

Filosofi Honda Nouva


Dalam benak kita, mungkin hampir tak pernah terbayangkan ada sebuah filosofi di dalam sebuah mobil (Honda Nouva) tentunya yang sangat bermanfaat untuk kehidupan kita.

Bila anda ingin benar-benar merasakan pelajaran hidup, maka pandangilah Honda Nouva, cintai, miliki dan kendarai.
Ada banyak yg bisa dipetik di balik kemudi Honda Nouva, marilah kita mulai.
1.Kenapa bentuk Honda Nouva itu stream line, indah dan artistik?.....FILOSOFINYA,dalam me-
nempuh perjalan kehidupan ini yang paling tepat dan nyaman bila kita juga berjiwa indah,
luwes, tidak banyak menantang arus sehingga kita tidak terlalu terhambat.
2.Kenapa kemudi / stir Honda Nouva itu bulat?.....FILOSOFINYA, di situlah letak pertanyaan
sekaligus jawaban terhadap "awal dan akhir" yaitu Tuhan. Tanpa izin Tuhan, sepandai apapun
kita mengendalikan perjalanan di dunia ini, mustahil akan selamat nantinya.
3.Kenapa kaca depan Honda Nouva itu lebih lebar dari yang belakang ?..FILOSOFINYA, kita di
dunia ini haruslah banyak melihat ke depan (masa depan) agar tak terpuruk dalam perjalanan.
4.Untuk apa kaca spion itu kecil?.....FILOSOFINYA, kaca spion kecil karena hanya sebagai alat
bantu dalam mengavaluasi masa-masa "sulit" kita dahulu agar ke masa depan kita lebih
selamat dan aman.

Cobalah kita renungkan lagi, betapa indah dan dalamnya filosofi yang terkandung di HONDA NOUVA.

Untuk itu, tambahkanlah pendapat anda, agar kita sama-sama bisa belajar di kehidupan ini.

Salam hormat dari kami

HNC soerabaja
by : Riza (author)

3 komentar:

  1. hoohohhhhooo...filosofi yg bagus....mskpn kedengarannya sdh byk aq dengar...hehehe...


    ad jg, knp Honda Nouva Pintunya cuma 2 tp tempat du2knya ad 4? krena Tuhan menciptakan qt berpasangan yaitu terdiri dari Suami (kaum Adam) dan Istri (kaum Hawa). hal ini dikaitkan jg program pemerinyah, yaitu 2 anak cukup. sehingga Honda Nova passs sekali buat keluarga yg harmonis...

    BalasHapus
  2. Wah....bener juga neh mas. Emang 2 anak ato 2 istri yg gak cukup neh?, ha ha ha ha ha ha ...

    BalasHapus